
ALFA OkupaCare
Alfa OkupaCare merupakan layanan terapi untuk membantu orang yang mengalami keterbatasan fisik, mental atau keterlambatan perkembangan. terapi ini diberikan tanpa perlu beranjak dari rumah
Durasi Layanan: 45 - 60 Menit
Modalitas Yang Ada: Peralatan penunjang terapi
Kenapa Apotek Alfa Medika?


Kami hadir di lokasi sesuai kebutuhan Anda!
Setiap prosedur dilakukan oleh perawat yang berkompetensi
Tidak ada biaya tersembunyi, peralatan dan biaya transportasi sudah termasuk.

Kegiatan Layanan dan Benefit yang akan anda dapatkan
1
Assessment awal: terapis akan melakukan evaluasi awal untuk mengidentifikasi kekuatan dan kelemahan anak dalam berkomunikasi. Evaluasi ini meliputi pengamatan perilaku dan fisik pasien
2
Pembuatan program terapi: berdasarkan hasil evaluasi, terapis akan membuat program terapi yang disesuaikan dengan kebutuhan individu anak
3
Pelaksanaan terapi: terapi biasanya dilakukan tergantung pada kebutuhan anak. Terapis akan menggunakan berbagai teknik dan alat bantu untuk membantu anak mencapai tujuan terapi
4
Homeoprogram orang tua: terapis akan bekerja sama dengan orang tua untuk memberikan latihan di rumah. Orang tua akan diajarkan cara-cara untuk mendukung perkembangan anak di lingkungan rumah
5
Evaluasi berkala: terapis akan melakukan evaluasi secara berkala untuk memantau perkembangan anak dan memodifikasi program terapi jika diperlukan.

Kesehatan Terbaik Dimulai di Sini
Page
Contact

